Kuliah Dek Rizky Psikologi

Ilmu pengetahuan tentang psikologi

Archive for the ‘Metodelogi Penelitian Kuantitatif’ Category

Analisis data

Posted by Dek Rizky On July - 12 - 2010

Analisis data :

analisis statistik : kuantitatif : berwujud angka

analisis non statistik : kualitatif : berwujud deskriptif, tabel, kategori dan klasifikasi

Analasis statistik

  1. Korelasional ( hubungan )
    tergantung pada :
    topik : contoh : studi tentang korelasi antara x dan y
    hipotesis : Ada korelasi antara x dan y
  2. Komparasi

Read the rest of this entry »

Teknik sampling dan sample

Posted by Dek Rizky On July - 12 - 2010

Populasi : semua individu yang akan dikenai generalisasi

Sample : sebagian dari populasi yang dipandang sebagai wakil dari populasi.

Keduanya harus bersifat sama yaitu di reduksi

Teknik sampling : random dan non random

Teknik mengambil sample, agar sample mewakili populasi

Random : memberi kesempatan sama, dengan cara sembarangan. Undian, ordinal, table, dan komputer

Non random : tak memberi kesempatan sama pada anggota sample

Jenis jenis teknik sampling dan sample

Ada beberapa cara teknik sampling ialah random dan non random

  1. Stratified sampling
    Cara mengambil sample dengan memperhatikan strata ( tingkatan ) di dalam populasi, non random -> stratified non random sampling.
  2. Proportional sampling
    teknik sampling yang memperhatikan proporsi (perbandingan); sesuai dengan proporsi. mengahasilkan proporsional sample , kalau random namanya proposional random sampling.
  3. Purposive sampling
    Tujuan : purposive, purposive sample
    Ciri ciri : umum yang pada umumnya sudah disepakati, diketahui bersama
  4. Quota sampling -> quota sample
    teknik pengambilan sample dengan memperhatikan jumlahnya yang sudah ditentukan lebih dahulu
  5. Cluster sampling -> cluster sample
    teknik pengambilan sample dengan memperhatikan kelompok kelompok dalam populasi , tidak memperhatikan individu, namun kelompoknya.

Sample yang representatif :

Untuk memperoleh sample yang representatif terhadap populasi harus memperhatikan beberapa hal :

  1. Variabilitas populasi
    bervariasinya anggota sample di dalam populasi, ini tidak bisa di rubah atau memanipulasinya. Misal : dalam populasi terdiri dari macam macam individu tersebut dapat dipilih sebagai wakil atau sample yang representatif
  2. besarnya sample
    semakin besar sample semakin mendekati kebenaran terutama bila populasinya heterogen. Bias : sampel yang bila dikenakan pada populasi tidak mengenai kebenaran. Besar kecilnya sample ikut menentukan kebenaran dari penelitian. bila sample kurang dari 100 maka sample dipakai semua, bila jumlah besar, misal 500, samplenya harus 20-25 % sampai dengan 10-15%. bila populasinyalebih besar lagi maka prosentase dapat dikurang 15-20% atau bisa kurang.
  3. Teknik pengambilan sample : dengan cara random. Bila random, semakin sempurna, maka sample semakin representatif terhadap hasil populasi
  4. Kecermatan memasukkan nya dari populasi
    makin lengkap ciri ciri populasi yang dimaukkan dalam sample maka makintinggi representatifnya sample

Analisis Data

Data yang dikumpulkan lewat alat pengumpul diselediki terlebih dahulu reliabilitas dan validitasnya apakah sudah memenuhi syarat atau belum. Dengan menggunakan try out. Setelah itu baru diterjunkan untuk penelitian,  Untuk mengambl data bila alat tersebut sudah memnuhi syarat , datanya juga akan memenuhi syarat pula, pada umumnya meskipun alat pengambil datanya sudah valid, reliabel datanya soal yang belum dijawab / menjawab. Keliru sehingga data yang diperoleh harus diseleksi juga, memenuhi syarat  diatur dalam tabel agar memudahkan untuk pengolahan. Bial mungkin di buat dalam tabel induk, master tabel.

Untuk menganalisi data ada 2 macam cara

1. Statistik : Analisis data statistik digunakan bila datanya berwujud angka atau kuantitatif.

2. non statsitik  : Analisis non statistik digunakan bila datanya bukan berwujud angka, : berkategori, wujud, kualitas, dan bukan angka

metode pengumpul data

Posted by Dek Rizky On July - 12 - 2010

Metode pengumpul Data

  1. Observasi
  2. angket
  3. interview
  4. tes psikologi
  5. skala psikologi
  6. dokumentasi
  7. sosiometri

Sosiometri

Pengukuran berkaitan dengan orang lain, tujuan : untuk mengetahui hubungan antara individu satu dengan yang lain. Gambarnya di sebut dengan sosiogram

Observasi

Metode pengamatan dan pencatatan secara sistematis terhadap gejala yang diselidiki. Observer dan observee berada pada pihak yang berlainan yang 1 mengamati, 2yang lain diamati. Pengamatan kadang kadang dilakukan dengan menggunakan pencatatan pencatatan terhadap gejala yang diselidiki maupun menggunakan perekaman dengan menggunakan alat mekanik, contoh : tape recorder , handycam , kamera video. Pencatatan yang menggunakan checklist, anecdotal record ( catatan istimewa )

Macam macam observasi :

  1. Observasi partisipan : peneliti ikut dalam kegiatan orang yang diobservasi
  2. Obsercasi non partisipan : Observer hanya melihat jalannya kegiatan tidak ikut dalam kegiatan observee, kemudahannya adalah dapat lansung mencatata apa yang diperlukan. Kelemahannya, yang di observasi berbuat sebaik mungkin karena tahu akan dinilai
  3. Observasi dengan one way glass / experimental : yang sengaja di lakukan untuk mengetahui gejala gejala yang ingin diteliti

Data yang dikumpulkan dari observasi dapat digunakan sebagai pelengkap data yang diperlukan.

Angket

Daftar pernyatan / pertanyaan yang berkenaan dengan keadaan orang yang diteliti, dengan kata lain angket merupakan laporan tentang diri sendiri. Angket dapat dilaksanakan secara langsung dan tidak langsung. Angket secara langsung bilamana yang menhawab adalah orang yang bersangkutan. Angket tidak langsung adalah orang lain yang menjawab. Menurut bentuknya, yaitu angket terbuka dan angket tertutup. Angket terbuka yaitu angket yang memberi kesempatan seluas luasnya pada subjek untuk menjawab. Angket tertutup adalah jawaban sudah disediakan oleh peneliti / penyusun angket, dan responden tinggal memilih jawaban yang disediakan, misalnya  jawaban SS, S , TS, STS

Interview

Metode pengumpulan data dengan tanya jawab sepihak , sesuai dengan tujuan penelitian.

Macam macam interview

  1. Guided Interview ( interview terpimpin ) : interview yang pertanyaanya sudah disiapkan, penginterview tinggal membacakan.
  2. Unguided interview ( interview tidak terpimpin / bebas )
  3. Focused interview ( sudah disiapkan untuk mslh tertentu )

Merupakan metode pembantu, data interview hanya untuk melengkapi data yang sudah terkumpul dengan metode yang lain. Namun bisa juga menjadi metode pokok terutama dalam kualitatif. Read the rest of this entry »

Proposal Penelitian

Posted by Dek Rizky On July - 12 - 2010

Bab I Pendahuluan

A. Latar Belakang masalah

B. Permasalahan

C. Tujuan Penelitian

D. Manfaat Penelitian

Bab II Landasan Teori

Teori A

Teori B

Teori C

dst

hipotesis Peneltian

Bab III Metode Penelitian

A. Identifikasi variabel

B. Definisi Operasional, variabel

C. Populasi, sampel dan teknik sampling

D. Metode Pengumpulan Data

E. Try Out

F. Teknik analisis data

G. Jadwal Kegiatan

H. Daftar Pustaka

perumusan masalah dalam penelitian

Posted by Dek Rizky On April - 6 - 2010

Rumusan Masalah

sebaiknya dibuat dalam kalimat tanya

tujuan : untuk mengetahui hubungan x dan y

topik : singkat, jelas, sesuai dengan yang anda pilih, berkaitan satu dengan yang lain.

Setelah merumuskan masalah, kemudian mencari teori teori / konsep konsep / generalisasi yang dapat landasan agar peneliti mempunyai dasar yang kokoh untuk peneletian

Ada 2 macam sumber bacaan :

  1. Bersifat umum : buku teks, ensiklopedia, kamus
  2. bersifat khusus : jurnal penelitian, jurnal psikologi, buletin, laporan penelitian yang relevan, skripsi, thesis, disertasi

Pertimbangan pertimbangan memilih buku sumber :

  1. Buku bacaan relevan dengan masalah
  2. mutakhir

Jika sumber kepustakaan sudah terkumpul, maka dapat disusun dengan cara :

  1. Induktif 1 : dimulai dari fakta fakta kesimpulan umum
  2. deduktif : dari dalil dalil umum ke khusus
  3. interaktif : gabungan keduanya Read the rest of this entry »