Sejarah singkat Perkembangan Psikologi Sosial
1908 sampai 1924 Masanya William Mc Dougall seorang biologi sosial yang memberikan teori pengaruh sosial dikarenakan naluri atau insting dan kemudian pada tahun 1924 dipatahkan oleh Floyd Allport mengatakan perilaku sosial tidak hanya dipengaruhi oleh insting, tetapi dari berbagai faktor, seperti kehadiran orang lain. Pada 1935 adalah zamanya Muzafir Sherif dan Kurt Lewin.
Metode Penelitian dalam research psikologi sosial. Research adalah upaya terstruktur dalam pengumpulan data – data informasi yang akan diolah dan dianalisa dan disintesakan melalui suatu metodologi ilmiah sehingga mendapatkan kesimpulan, dimana kesimpulan tersebut merupakan jawaban atas berbagai pertanyaan. Read the rest of this entry »