Assessment : How to communicate the result
Memilih apa yang penting :
- Relevansi
- Penyimpangan dari norma
- Aspek menonjol tidaknya data
- Konfirmasi multi sumber informasi
Bagaimana mengkomunikasikan ?
Pertimbangkan : Untuk siapa dan untuk apa laporan pemeriksaan :
- Adekuat cakupan dan tujuan
- Organisasi baik, jelas, mudah dipahami
- Kritis, realistis
- Bijak dan kreatif dalam menyelesaikan masalah
Ada apa dalam laporan klinis?
- Mencerminkan orientasi umum dan pendekatan teoritis spesifik
- Berisi rangkuman assessment klinis : riwayat perkembangan, riwayat medis, riwayat masalah, deskripsi alat assessment, rangkuman data hasil assessment
- Mengarahkan proses formulasi klinis : langkah selanjutnya. Rencana evaluasi intervensi
Syarat laporan yang baik
- Kejelasan : no jargon, ringkas
- Relevansi
- Kegunaan
Komponen esensial dalam laporan
- Data dari klien
- Maksud, waktu, aktivitas, dan tempat assessment, tujuan, dan riwayat masalah klien
- Observasi selama assessment
- Hasil – hasil tes
- Rangkuman dan interpretasi hasil assesmen ( + diagnosis )
- rekomendasi
Kesalahan dalam membuat laporan
- Jargon
- Interpretasi tiap keping data
- Tidak dilakukan individualisasi laporan
Add A Comment