Psikologi Industri dan organisasi ( PIO ) : mempelajari perilaku ( tampak dan tidak tampak ) dan proses mental manusia dewasa di setting industri dan organisasi.
Dasar dasar perilaku.
4 dasar yang membuat karakteristik manusia berbeda beda :
- Karakteristik biografis.
- Umur ( Turn over -> Pergantian, absensi, produktivitas, dan satisfication )
- Turn over -> semakin tua semakin kecil untuk keluar perusahaan, karena 1. ada upah yang lebih tinggi, 2. semakin panjang / lama kebutuhuan yang dibiayai, 3. Jika pensiun akan ada tawaran yang menarik
- Absensi ->bisa dihindari / tidak bisa dihindari ( sakit )
- Produktivitas. Semakin tua, produktivitas semakin menurun.
- Job satisfication ( kepuasan kerja ). Sikap seseorang terhadap kerja, upah dan supervisor.
- Gender
- Problem solving
- analytical skills
- Competitive drive ( persaingan )
- Motivation
- Sociability
- Learning ability
Berdasarkan penelitian psikologis : 1. perempuan lebih patuh terhadap bos / aturan, 2. laki laki lebih agresif, lebih punya harapan sukses, 3. tidak ada perbedaan signifikan antara gender, produktivitas , turn over
- Status
- Tidak ada hal yang signifikan dengan produktivitas kerja.
- Menikah -> absensi turun, turn over berkurang, lebih puas dengan pekerjaan.
- Jumlah tanggungan
- Semakin banyak tanggungan, absen semakin banyak
- Tenure ( status pegawai )
- Pegawai tetap, pegawai outsourcing, seniority ( masa kerja panjang ) bukan prediktor yang baik untuk profuktivitas.
[ad#kliksaya]
- Pegawai tetap, pegawai outsourcing, seniority ( masa kerja panjang ) bukan prediktor yang baik untuk profuktivitas.
- Umur ( Turn over -> Pergantian, absensi, produktivitas, dan satisfication )
- Kemampuan
- Intelektual
- kemampuan yang dibutuhkan untuk melakukan kegiatan mental.
- semakin meningkat karier semakin tinggi intelektual Read the rest of this entry »
- Intelektual